Tuesday, May 3, 2011

Model Teras Rumah Minimalis Modern Desain Gambar Teras Minimalis 2011


Model Teras Rumah Minimalis Modern Desain Gambar Teras Minimalis 2011 - Teras merupakan bagian ruangan yang ada di depan rumah dan menghubungkan ke bagian dalam rumah. Saat pertama kali melihat rumah biasanya orang akan memperhatikan bagian teras ini. Dan itu juga bisa mencermikan bagian ruangan lainnya. Desain teras kerap menjadi perhatian khusus karena saat ada tamu datang ruangan teras inilah yang akan di lewati pertama kali.


Gambar Model Rumah Minimalis Modern

Gambar Teras Rumah

Model Teras Rumah Minimalis Modern


Ruangan Teras Rumah


Model Teras Rumah Minimalis


Orang juga akan terkagum ketika melihat desain teras. Bagaimana penataan ruangannya dll. Kalau Anda sering kedatangan tamu, tak ada salahnya memberi perhatian khusus utuk ruangan teras, karena sebelum tamu masuk ke dalam biasanya tamu akan menunggu di teras rumah. Jika desain teras menarik dan cantik, tentu sang tamu akan terkagum kagum menyaksikan tata ruangan dan desain teras rumah Anda.. :) :) :)

Karena sekarag ini lagi trend Model Rumah Minimalis info kali inipun berkaitan dengan teras rumah minimalis. Desain untuk model teras rumah minimalis bisa tampak menarik jika kita mau memberikan satu desain dengan gaya sentuhan Model Desain Rumah Minimalis Modern. Dengan pengaturan dekorasi dan desain yang sesuai dengan ruangan di dalamnya mungkin akan lebih serasi.

Ada beberapa cara ketika akan mendesain ruangan teras Rumah Minimalis Modern, yang nantinya akan membuat suasana yang sangat menyejukkan sekali buat seluruh penghuni rumah. Kita bisa menambahkan satu desain yang berupa atap teras dengan model tertutup. Agar memberi kesan yang bergaya alam, bisa dikombinasikan dengan tanaman hijau. Ada beberapa pilihan untuk jenis tanaman yang untuk teras ini yaitu memilih memilih jenis tanaman yang merambat. Dengan adanya tanaman ini nantinya akan berfungsi sebagai penyejuk pada teras rumah minimalis modern yang Anda miliki.


Karena teras kadang juga di pakai untuk ruangan santai, perlu juga pengaturan untuk barang yang akan di taruh di teras, seperti meja atau kursi. Penempatan perabotan di teras ini akan memberi nilai plus tersendiri, karena saat ada tamu atau tetangga datang mereka bisa bersantai ria di teras milik Anda.

No comments:

Post a Comment